Home › Sorotan › Jumat Barokah, Kapolsek Kuantan Mudik dan Personilnya, Beri Bantuan di Desa Koto Lubuk Jambi Kecamatan Kuantan Mudik
Jumat Barokah, Kapolsek Kuantan Mudik dan Personilnya, Beri Bantuan di Desa Koto Lubuk Jambi Kecamatan Kuantan Mudik

-
Kuansing, Tabloid Diksi - Kegiatan Rutinitas Personil Polsek Kuantan Mudik dalam setiap hari Jumat ialah berbagi masyarakat kurang mampu dan lansia dengan tema “Jumat barokah” dengan bersedekah kepada lansia masyarakat kurang mampu di Wilayah Hukum Polsek Kuantan Mudik Kabupaten Kuansing, Jumat (05/05/2023) Pagi sekitar pukul 09.30 WIB.
-
Dalam hal ini, bantuan diserahkan langsung oleh Kapolsek Kuantan Mudik AKP Ferry M Fadillah, S.H, bersama Ipda Delta (Kanit Binmas) dan Bripka Nopri Yendi (Bhabinkamtibmas) .
-
Komentar Via Facebook :