https://tabloiddiksi.com

  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

  • Kode Pers
  • Info Iklan
  • Tentang
  • Pedoman
  • Redaksi

https://tabloiddiksi.com

Redaksi     Pedoman     Tentang     Info Iklan     Kode Pers    

https://tabloiddiksi.com

  • Beranda
  • ";
  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

Beranda

Terpopuler

Utama

Pilihan

Todays

•   Komsos Diwilayah Desa Binaan, Babinsa Koramil 06/TM Kodim 0321/Rohil Ajak Masyarakat Bangun Kebersamaan •   Desak Bentuk Pansus, Cipayung Plus dan KNPI Riau Soroti Defisit Anggaran Rp1,76 Triliun •   Misi Penghijauan Berujung Penganiayaan, Empat Terduga Pelaku Diperiksa Polres Kampar •   DPW GM Pujakesuma Riau Gelar Turnamen Voli se-Riau dalam Rangka Harlah ke-45
Home › Sorotan › Terus Bergerak Solidkan Barisan, IPPERPA Konsolidasi Perkuat Basis di UMRI
Sorotan
Pekanbaru

Kondisi IPPERPA

Terus Bergerak Solidkan Barisan, IPPERPA Konsolidasi Perkuat Basis di UMRI

Rabu, 14 Mei 2025 | 19:09 WIB,  
Penulis : Noperman SPd
Terus Bergerak Solidkan Barisan, IPPERPA Konsolidasi Perkuat Basis di UMRI

Konsolidasi Mahasiswa Pangean di Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI)

PEKANBARU, Tabloid Diksi – Ikatan Pemuda Pelajar Pangean-Pekanbaru (IPPERPA) terus menunjukkan eksistensinya sebagai wadah pemersatu dan penggerak pemuda rantau. Kali ini, IPPERPA menggelar agenda konsolidasi organisasi di Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI).

Konsolidasi tersebut turut dihadiri oleh sejumlah pengurus, anggota, Dosen asal Nagori Pendekar, serta mahasiswa asal Kecamatan Pangean yang sedang menempuh studi di Pekanbaru, Rabu (14/05/2025),

  • Baca juga: DPK ALUN Desak ESDM Riau Tindak Tambang Ilegal dan Perusahaan Penadah Tanah Urug

Kegiatan konsolidasi ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antar mahasiswa asal Kecamatan Pangean, memperkuat struktur organisasi, serta merancang program kerja strategis ke depan. Dengan mengangkat semangat "Terus Bergerak, Solidkan Barisan", IPPERPA menekankan pentingnya kekompakan dan semangat gotong royong dalam menjalankan roda organisasi.

Ketua Umum IPPERPA Fauzan, dalam sambutannya menyampaikan bahwa konsolidasi ini merupakan bagian dari upaya revitalisasi organisasi.

  • Baca juga: Polres Kampar Tindaklanjuti Kasus Pengeroyokan di Lahan Mandala Foundation, Tiga Korban Luka-Luka

“Kita ingin memastikan bahwa IPPERPA tetap menjadi rumah bersama bagi pemuda dan Mahasiswa di perantauan, khususnya di Pekanbaru. Konsolidasi ini adalah langkah awal untuk membangun gerakan yang lebih masif dan terstruktur,”ujarnya.

Acara yang berlangsung di salah satu ruang kelas di Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) ini juga menjadi ajang diskusi terbuka mengenai berbagai isu strategis yang dihadapi mahasiswa rantau, seperti persoalan akademik, sosial, hingga pengembangan sumber daya manusia.

  • Baca juga: Dugaan Penyalahgunaan Dana BUMDes Simalinyang: Pj Kepala Desa dan Direktur BUMDes Berikan Versi Berbeda !

Salah satu Dosen UMRI asal Kecamatan Pangean Ilham Hudi, S.Pd.,M.Pd, menyambut baik kegiatan tersebut di Kampus Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI).

“Ini momentum bagus untuk menyatukan visi kita sebagai pemuda Pangean yang ada di perantauan. Banyak potensi yang bisa dikembangkan kalau kita bergerak bersama,”katanya.

  • Baca juga: Pengendara Motor Berjatuhan, Jalan Singgalang Rusak & Berlobang

"Tanpa kebersamaan mungkin kita bukan siapa-siapa di perantauan ini, untuk itu mari sama-sama besar harapan saya, agar adek-adek asal Pangean yang ada di Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) bisa bergabung di IPPERPA,"pungkasnya.

IPPERPA berkomitmen untuk terus menggelar kegiatan serupa di berbagai kampus lainnya yang menjadi basis mahasiswa asal Kecamatan Pangean yang ada di Kampus-kampus yang ada di Kota Pekanbaru. Konsolidasi ini diharapkan menjadi pemantik semangat baru bagi seluruh anggota dalam membangun solidaritas dan kontribusi positif untuk daerah asal.

Editor : Redaksi

TOPIK TERKAIT

Komentar Via Facebook :

BERITA TERKAIT

  • Nasional

    Siswa SDN 001 Gunung Sahilan Terpilih sebagai Utusan Kecamatan dalam Lomba O2SN dan FLS2N

    Rabu, 14 Mei 2025 | 10:32 WIB
  • Artikel

    Jabatan Jadi Ladang, Bukan Tanggung Jawab

    Rabu, 14 Mei 2025 | 07:21 WIB
  • Artikel

    Potret Buram Kepala Daerah yang Tak Layak Duduk di Kursi Rakyat

    Senin, 12 Mei 2025 | 18:21 WIB
  • TNI-Polri

    Wujudkan Kebersamaan, Babinsa Koramil 06/TM Kodim 0321/Rohil Laksanakan Komsos Wilayah Desa Binaan

    Senin, 12 Mei 2025 | 12:49 WIB
  • Sorotan

    Pemuda Muhammadiyah Siak Gelar Tabligh Akbar dan MUSYDA V, Teguhkan Peran Pemuda Negarawan

    Minggu, 11 Mei 2025 | 13:46 WIB

Terpopuler

  • #1

    Peredaran Narkoba Kian Marak di Kenegerian Logas Singingi, Warga Desak Tindakan Tegas Aparat

    Rabu, 18 Jun 2025 - 18:01 WIB
  • #2

    Misi Penghijauan Berujung Penganiayaan, Empat Terduga Pelaku Diperiksa Polres Kampar

    Rabu, 25 Jun 2025 - 16:38 WIB
  • #3

    DPW GM Pujakesuma Riau Gelar Turnamen Voli se-Riau dalam Rangka Harlah ke-45

    Kamis, 19 Jun 2025 - 20:29 WIB
  • #4

    PAC Pemuda Pancasila Kampar Kiri dan Camat Sepakat Perkuat Kerja Sama, Membangun Kecamatan yang Lebih Baik

    Rabu, 18 Jun 2025 - 21:32 WIB
  • #5

    Bersama Polri, Mandala Foundation Gaungkan Semangat Religi dan Ekologi di Jantung Riau

    Rabu, 18 Jun 2025 - 15:14 WIB

SOROTAN

  • Desak Bentuk Pansus, Cipayung Plus dan KNPI Riau Soroti Defisit Anggaran Rp1,76 Triliun

    Desak Bentuk Pansus, Cipayung Plus dan KNPI Riau Soroti Defisit Anggaran Rp1,76 Triliun

    Rabu, 25 Jun 2025 | 23:23 WIB
  • PAC Pemuda Pancasila Kampar Kiri dan Camat Sepakat Perkuat Kerja Sama, Membangun Kecamatan yang Lebih Baik

    PAC Pemuda Pancasila Kampar Kiri dan Camat Sepakat Perkuat Kerja Sama, Membangun Kecamatan yang Lebih Baik

    Rabu, 18 Jun 2025 | 21:32 WIB
  • Gubernur Riau Wajib Evaluasi OPD yang Dinilai Langgar UU KIP

    Gubernur Riau Wajib Evaluasi OPD yang Dinilai Langgar UU KIP

    Jumat, 13 Jun 2025 | 15:04 WIB

HUKRIM

  • Peredaran Narkoba Kian Marak di Kenegerian Logas Singingi, Warga Desak Tindakan Tegas Aparat

    Peredaran Narkoba Kian Marak di Kenegerian Logas Singingi, Warga Desak Tindakan Tegas Aparat

    Rabu, 18 Jun 2025 | 18:01 WIB
  • Wanita Mengaku Dari Pihak SPBU Diduga Di F3 Singingi, Tuding Wartawan Tidak Jelas !

    Wanita Mengaku Dari Pihak SPBU Diduga Di F3 Singingi, Tuding Wartawan Tidak Jelas !

    Jumat, 13 Jun 2025 | 15:22 WIB
  • Satpol PP Razia Rutin tertibkan Cafe Remang-Remang Desa Cengar  Puluhan wanita Penghibur di amankan 

    Satpol PP Razia Rutin tertibkan Cafe Remang-Remang Desa Cengar  Puluhan wanita Penghibur di amankan 

    Senin, 17 Mar 2025 | 15:38 WIB
    sudutkotanews.com



  • Kode Pers     Info Iklan     Tentang     Pedoman     Redaksi    

    tabloidDIKSI.com