Home › Pemerintah › Sekdako Himbau Masyarakat Pekanbaru Tepis Isu dan Hoaks Selama Kampanye
Sekdako Himbau Masyarakat Pekanbaru Tepis Isu dan Hoaks Selama Kampanye

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru Indra Pomi Nasution ST MSi
PEKANBARU, Tabloid Diksi – Tahapan kampanye dalam Pemilihan Wali Kota (Pilwako) Pekanbaru tahun 2024 sudah bergulir sejak pekan kemarin. Masyarakat jangan sampai terprovokasi selama kampanye bergulir hingga 23 November 2024 mendatang.
“Jangan sampai terprovokasi akibat ulah oknum yang tidak bertanggung jawab dalam kampanye pilkada ini,” ujar Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru Indra Pomi Nasution ST MSi, Kamis (3/10/2024).
Komentar Via Facebook :