Home › Peristiwa › Satlantas Pekanbaru Amankan 47 Kendaraan R2 Saat Operasi Balap Liar
Satlantas Pekanbaru Amankan 47 Kendaraan R2 Saat Operasi Balap Liar

PEKANBARU, Tabloid Diksi - Satlantas Polresta Pekanbaru mengamankan sebanyak 47 kendaraan roda dua dalam kegiatan penertiban aksi balap liar dan geng motor, Minggu dini hari. Sabtu, (02/03/2024).
Kasat Lantas Kompol Alvin Agung Wibawa melalui pernyataannya menjelaskan kegiatan ini dilakukan untuk meminimalisir aksi balap liar dan C3 (Curat, Curas, dan Curanmor).
Komentar Via Facebook :