Home › TNI-Polri › Polda Riau Tongkrongi Jejaring Dunia Maya
Penghitungan Suara Berjalan
Polda Riau Tongkrongi Jejaring Dunia Maya

PEKANBARU, Tabloiddiksi – Polda Riau melalui Subdit V Ditreskrimsus Polda Riau meningkatkan patroli siber, mencegah penyebaran berita bohong atau hoax pasca pencoblosan surat suara.
Penyebaran hoax dikhawatirkan memicu polarisasi keresahan di tengah masyarakat, seperti terjadi pada Pemilu sebelumnya.
Komentar Via Facebook :