Home › Peristiwa › Dua Pemotor Meninggal di Ruas Tol Bangkinang
Diduga Balap Liar
Dua Pemotor Meninggal di Ruas Tol Bangkinang

Kasatlantas Polres Kampar AKP Viola Dwi Anggreni saat melakukan penyelidikan lakalantas di Tol Bangkinang-Pangkalan XIII Koto Kampar.
PEKANBARU, Tabloiddiksi - Satuan Lalulintas (Satlantas) Kepolisian Resor (Polres) Kampar melakukan pengecekan TKP (Tempat Kejadian Perkara) lokasi kecelakaan yang menewaskan dua pengendara sepeda motor di Jalan Tol Bangkinang-Pangkalan, Kamis (01/02/2024).
Guna penyelidikan kecelekaan yang terjadi pada Rabu, 31 Januari 2024 petang, di Kasatlantas Polres Kampar, AKP Viola Dwi Anggreni, perwakilan Jasa Raharja serta pihak tol turun langsung di Tempat Kejadian Perkara.
-
TOPIK TERKAIT
BERITA TERKAIT
Komentar Via Facebook :