Home › TNI-Polri › Kompol Manapar Situmeang Kunjungi Kelurahan Kampung Dalam
Sosialisasi Cooling Syatem Pemilu Damai
Kompol Manapar Situmeang Kunjungi Kelurahan Kampung Dalam

Kasat Narkoba Polresta Pekanbaru Kompol Manapar Situmeang melakukan sosialisasi Pemilu Damai 2024 bersama masyarakat Kelurahan Kampung Dalam.
PEKANBARU, Tabloiddiksi - Kasat Narkoba Polresta Pekanbaru, Kompol Manapar Situmeang menggelar Cooling System Pemilu Damai 2024.
Kegiatan itu dilaksanakan di Kantor Lurah Kampung Dalam, Kecamatan Senapelan, Pekanbaru, Rabu (31/01/2024) pagi menjelang siang.
Komentar Via Facebook :