Home › Sorotan › Antrian Kendaraan Menjadi-jadi Flyover Dinanti
Simpang Panam Simpang KemacetanÂ
Antrian Kendaraan Menjadi-jadi Flyover Dinanti

Kemacetan arus lalu lintas di persimpangan lampu merah Jalan HR Soebrantas-Jalan Garuda Sakti-Jalan Kubang Raya, Ahad (24/09/23).
PEKANBARU, Tabloid Diksi - Penumpukan kendaraan di ruas jalan HR Soebrantas tepatnya Simpang Panam, pagi dan sore hari selalu berujung kemacetan panjang mengular. Kondisi itu tidak saja pengendara dibuat gerah demikian juga dirasakan warga sepanjang jalan tersebut.
Lebar jalan tak lagi mampu menampung jumlah kendaraan yang melintas, membuat pengendara saling mendahului satu sama lain sehingga kemacetan di simpang itu makin akut pada jam-jam sibuk.
Komentar Via Facebook :