Home › Sorotan › Gelar Reses Di Desa Padang Tanggung, Desta Harianto Siap Perjuangkan Aspirasi MasyarakatÂ
RESES 2023
Gelar Reses Di Desa Padang Tanggung, Desta Harianto Siap Perjuangkan Aspirasi MasyarakatÂ

Potret Anggota DPRD Kuansing Fraksi Desta Harianto, S.Sos Bersama masyarakat Desa Padang Tanggung dan Teluk Pauh Pangean
Kuansing, Tabloid Diksi - Anggota DPRD Kabupaten Kuantan Singingi dari Fraksi PAN Desta Harianto, S.Sos kunjungi Desa Padang Tanggung Kecamatan Pangean dalam agenda menyerap aspirasi masyarakat (Reses) pada masa sidang Dua tahun 2023.
Dalam kunjungan menyerap aspirasi masyarakat (Reses) di Desa Padang Tanggung Kecamatan Pangean, turut hadir ketua DPD PAN Kuantan Singingi Komperensi, SP., M.Si, Kepala Desa Padang Tanggung Tambrin, Pj Kepala Desa Teluk Pauh, Anggota BPD dan para tokoh masyarakat Desa Padang dan teluk Pauh, Kamis (31/08/2023), Malam.
Komentar Via Facebook :