Home › Sorotan › Stadion Utama Riau Pernah Sandang Predikat TermegahÂ
Telan 1,18 Triliun Berakhir Memilukan
Stadion Utama Riau Pernah Sandang Predikat TermegahÂ

Stadion Utama Riau.
Pekanbaru, Tabloid Diksi - Stadion Utama Provinsi Riau yang menghabiskan dana triliunan rupiah dan pernah tercatat menjadi salah satu stadion yang termegah bahkan stadion terbesar se-Indonesia.
Stadion Utama Riau berada di Jalan Naga Sakti, Simpang Baru di Pekanbaru, atau tepatnya di area Kompleks Kampus Universitas Riau. Namun kini kondisinya sangat jauh dari kata Termegah karena banyaknya bangunan yang sudah tak terawat dan diperbaiki.Ruang utama stadion yang menjadi tribun official ditumbuhi semak belukar.
-
Pada dua sisi gerbang jalan yang mengitari kawasan stadion ditutup dengan menggunakan kayu.
Mirisnya, pada malam hari, stadion ini juga kerap digunakan sebagai tempat mesum atau esek-esek pasangan yang tak bertanggung jawab.
Komentar Via Facebook :