Home › Sorotan › DLH dan Dishub Riau Diminta Tegas Bertindak Â
Debu Galian Tanah Merajalela
DLH dan Dishub Riau Diminta Tegas Bertindak Â

Debu pekat dampak dari penggalian tanah sangat mencemari udara dan mengganggu aktivitas pengendara dan pengguna jalan.
Kampar, Tabloid Diksi - Kegiatan penggalian tanah dan di muat ke mobil tersebut dijalankan di pinggir jalan lintas tepatnya di Desa Suka Ramai, Kecamatan Tapung hulu, Kabupaten Kampar.
Sejumlah pengendara roda 2 dan roda 4 mengeluhkan adanya kegiatan penggalian tanah yang diduga dijalankan tanpa memperdulikan efek lingkungan, dampak debu sangat di khawatirkan terhadap kesehatan masyarakat yang melewati jalan.Sangat mengganggu dan membahayakan masyarakat, debu yang dihasilkan dari penggalian tanah.
Komentar Via Facebook :